Pengaruh Motivasi dan Kemampuan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pariwisata Kabupaten Sigi

Ibrahim Ibrahim, Mohamad Agus Rahmat

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis secara simultan dan parsial pengaruh motivasi dan kemampuan kerja terhadap kinerja karyawan.  Variabel dalam penelitian ini adalah motivasi (X1) dan kemampuan kerja (X2) serta kinerja karyawan (Y).  Penelitian ini menggunakan desain penelitian survei dan bersifat verifikatif.  Sumber data berupa data primer yaitu data yang dikumpulkan melalui kuesioner serta studi dokumentasi yang berkaitan dengan penelitian ini.  Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan bantuan program statistik SPSS versi 16.0.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan motivasi dan kemampuan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai R Square sebesar 0776 atau 776%.  Secara parsial motivasi berpengaruh positif signifikan sebesar 498% dan kemampuan kerja berpengaruh positif signifikan sebesar 215%.


Full Text:

PDF

References


Arini, Kiki Rindy, Mochammad Djudi Mukzam, dan Ika Ruhana. 2015. Pengaruh Kemampuan Kerja dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)|Vol. 22 No. 1 Mei 2015.

As’ad, M. 2003. Psikologi Industri: Seri Sumber Daya Manusia, Yogyakarta: Liberty.

Dewi, Desak Ketut Ratna, I Wayan Suwendra dan Ni Nyoman Yulianthini. 2016. Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. E-Jurnal Bisnis Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan Manajemen Vol.4 Tahun 2016

Ghozali, Imam. 2017. Pengaruh Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja dan Kemampuan Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Kementrian Agama Kabupaten Banjar. Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, Vol 3, No 1, Maret 2017, hal 130- 137.

Gomes, Faustino Cardoso. 1999. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Andi Offset.

Mangkunegara, A.P. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta. Rosda Karya, Bandung.

Putri Nurdiana Eka, Abdul Hakim, dan M. Makmur. 2015. Pengaruh Motivasi Kerja dan Kemampuan Kerja terhadap Komitmen Organisasional dan Kinerja Pegawai. Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik ISSN 2442-6962. Vol 4 No.1.

Reksohadiprodjo, S., dan Handoko, T.H. 2001. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta. BPFE.

Robbins, S.P. 1996. Perilaku Organisasi, Konsep, Kontroversi dan Aplikasi. Alih Bahasa: Hadyanana Pujaatmaka Edisi Keenam.

......................, 2003. Organizational Behavior. New Jersey: Prentice Hall.

Rusman. 2012. Mengembangkan Profesionalisme. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada.

Setyosari, P. 2010. Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangannya. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Siagian, S. P. 1995. Teori Motivasi dan Aplikasinya. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Sugiyono, 2017. Metode Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta.

Suherlan, H dan Rusyan. 2012. Pengaruh Program Pengembangan Karir terhadap Motivasi dan Kinerja Karyawan. Jurnal Pariwisata–STP Bandung.

Sulistyorini. 2001. Hubungan Antara Manajerial Kepala Sekolah Dan Iklim Organisasi Dengan Kinerja Guru, Jurnal Ilmum Pendidikan, Th 28 no.1 Januari 2001.

Veithzal Rivai. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta, PT. Raja Grafindo Persada.




DOI: http://dx.doi.org/10.47201/jamin.v3i2.72

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis (JAMIN). e-ISSN. 2621-3230, Editorial Office: Jl. Cengger Ayam 1/5, Kota Malang, email. prodimanajemen@stiekma.ac.id, Contact Person (Fahmi), 081945122221.